
Erik ten Hag Yakin Andre Onana Bakal Tampil Luar Biasa Setelah Blunder
Sabtu, 2 Desember 2023 – 07:00 WIB Inggris – Manajer Manchester United, Erik ten Hag pasang badan untuk Andre Onana. Sang kiper dalam beberapa hari menjadi sasaran kritik karena penampilannya di Liga Champions menghadapi Galatasaray. Baca Juga : Prediksi Pertandingan Premier League: Liverpool vs Fulham Andre Onana dianggap biang keladi kegagalan Manchester United mendapatkan poin penuh dalam […]
Read More
Inzaghi Senang Romelu Lukaku Berlabuh di AS Roma, Yakin Inter Milan Tambah Kuat
Selasa, 29 Agustus 2023 – 07:40 WIB Milan – Saga transfer Romelu Lukaku akhirnya berakhir. Sempat dikaitkan dengan Inter Milan dan Juventus, pemain internasional Belgia ini akhirnya memilih AS Roma. Baca Juga : Eden Hazard Mau Pensiun di Usia Masih 32 Tahun Lukaku dan Roma telah mencapai kesepakatan. Lukaku akan bergabung dengan Giallorossi dengan status pinjaman dari […]
Read More
Arsenal Yakin Juara Premier League Musim Ini
Minggu, 18 Desember 2022 – 17:38 WIB VIVA bola – Usai Piala Dunia 2022, pertarungan di kompetisi Eropa akan kembali dihadirkan.Arsenal memasuki jeda dengan keunggulan lima poin di puncak Liga Premier. The Gunners kini memimpin klasemen dengan catatan 37 poin. Manchester City berada di posisi kedua dengan 32 poin. Pasukan Mikel Arteta kembali beraksi dengan […]
Read More