
Jose Mourinho Calon Kuat Pelatih Anyar Timnas Portugal
Kamis, 15 Desember 2022 – 20:00 WIB Bola VIVA – Pelatih AS Roma Jose Mourinho dikabarkan menjadi kandidat kuat pengganti Fernando Santos sebagai pelatih timnas Portugal. Meski pelatih berjuluk ‘Special One’ itu dikontrak di Stadio Olimpico hingga Juni 2024. Menurut Il Corriere Dello Sport, sebuah surat kabar yang berbasis di Roma, Mourinho didorong oleh tokoh-tokoh […]
Read More
Manuver Juventus untuk Datangkan Kiper Terbaik Versi Jose Mourinho
Sabtu, 19 November 2022 – 12:08 WIB Bola VIVA – Juventus siap mencari kiper baru. Ada satu nama yang disebut, bahkan mendapat rekomendasi langsung dari kiper legendaris, Dino Zoff. Pemain yang dimaksud adalah Guglielmo Vicario. Saat ini portiere masih bertugas membela Empoli. Rumor beredar bahwa Juventus juga sangat tertarik dengan Vicario. Mereka ingin mengonfirmasi transfer […]
Read More